Bali United membuka capaian itu ketika menang 2-1 atas Barito Putera. Setelah itu dilanjutkan kemenangan melawan Persib Bandung (3-2), Persik Kediri (4-0) dan Persebaya Surabaya (1-0).
Pertandingan selanjutnya Bali United akan menghadapi Persis Solo. Mengingat performa Laskar Sambernyawa, peluang Bali United rebut enam kemenangan beruntun bisa saja terwujud.
2. Hat-trick Perdana Ilija Spasojevic
Ketajaman Ilija Spasojevic tampaknya tidak memudar. Sang pemain naturalisasi itu berhasil mencetak tiga gol ke gawang Dewa United.
Baca Juga: Hati-hati Arema FC, Pelatih Persib Luis Milla Boyong Kekuatan Penuh ke Kandang Singo Edan
Ini merupakan catatan hat-trick perdana buat Spaso musim ini. Hal tersebut sekaligus membungkam kritik yang menyebut Spaso tak setajam musim lalu.
Oiya, Spaso merupakan top scorer Liga 1 musim lalu dengan torehan 23 gol.
3. Fadil Sausu Raja Assist
Artikel Terkait
Coret 8 Nama, Timnas Indonesia U-20 Kini Berkekuatan 30 Pemain
Ketum PSSI Ngadu ke Presiden Jokowi Soal Sewa Lapangan di Gelora Bung Karno
Rumput Lapangan di Surabaya Berkelas, Shin Tae-yong Semringah
Alasan PSSI Menyebut JIS Tidak Layak Menggelar FIFA Matchday