Bolanusantara.com - Laga bertajuk Lagi-lagi Tenis yang digelar oleh Rans Entertainment berubah jadwal. Berikut jadwal terbarunya.
Diketahui sebelumnya, gelaran Lagi-lagi Tenis yang akan menampilkan Raffi Ahmad vs Desta akan digelar pada 24 Juni 2023.
Namun, jadwal ajang Lagi-lagi Tenis dimajukan menjadi 23 Juni 2023 pukul 18.30 WIB di Tennis Indoor Senayan, Jakarta.
Pada event Lagi-lagi Tenis ini akan menyajikan duel antara Raffi Ahmad yang akan berduet dengan Dion Wiyoko melawan Desta yang akan berduet dengan Dikta Wicaksono.
Tidak hanya offline di Tennis Indoor, Lagi-lagi Tenis juga bisa disakiskan melalui Youtube, Tiktok, dan Facebook Rans Entertainment.
Selain laga antara ganda putra tim Raffi Ahmad vs tim Desta, dalam event ini juga menampilkan Exhibition Match / Super Extraordinary Charity Match, kemudian ada laga ganda putri.
Untuk tiket pertandingan Lagi-lagi Tenis ini sudah bisa dibeli mulai hari Jumat, 9 Juni 2023 melalui aplikasi dan website TipTip.
Tiket yang tersedia terbagi menjadi dua, yang akan dijual mulai dari harga Rp400 ribu sampai Rp500 ribu.
Untuk kuota tiket yang tersedia, Raffi Ahmad mengungkapkan akan dijual sebanyak 3500 sampai 4000 tiket.
Follow kami di Google News buat dapetin update terbaru soal sepak bola Indonesia dan Luar Negeri. Cuma perlu klik di sini
Artikel Terkait
Baru Main 1 Kali Tahun 2023, Berapa Gaji Pratama Arhan di Tokyo Verdy?
Bursa Transfer Liga 1: Bintang Timnas Filipina Antusias dengan Kedatangan Pemain Baru Persib Bandung
Banjir Pujian di Tokyo Verdy, Pratama Arhan Ungkap Awal Mula Dirinya Menemukan Skill Lemparan ke Dalam
Kantong Uang Lionel Messi Perlahan akan Menebal Usai Gabung Inter Miami FC, Beda Soal Kalau Gabung Klub Arab
Bursa Transfer Liga 1: Madura United Resmi Datangkan Pemain Gelandang Asal Meksiko
Ketum PSSI, Erick Thohir Berkunjung ke Markas Klub Jerman, Eintracht Frankfurt, Apa Agendanya?
Dari Blora untuk Indonesia, Inilah Perjalanan Karier Pratama Arhan yang Kini Bikin Gempar di Jepang
Sebut Timnas Indonesia Kasar, Media Vietnam Takut Messi dan Skuat Argentina Dicederai di FIFA Matchday
Timnas Indonesia vs Argentina: Dulu Main di PlayStation, Sekarang Marc Klok akan Lawan Lionel Messi di Jakarta
Jam Tayang MLS Ramah Bagi Penonton Indonesia, Gak Ada Lagi Lihat Lionel Messi Sambil Begadang